KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Tak ingin kalah dengan penyelenggara layanan pinjam meminjam berbasis teknologi (fintech lending) perusahaan pembiayaan mulai fokus mengembangkan infrastruktur digital. Salah satunya, PT Mandiri Tunas Finance (MTF) yang telah investasi sebesar Rp 40 miliar untuk membangun infrastruktur IT, digital system dan man power. Deputy Director PT Mandiri Tunas Finance William Francis Indra mengatakan, aplikasi digital perusahaan dinamakan MTF GO melayani pembayaran, pengajuan kredit, layanan top up kredit, dan klaim asuransi.
Bangun aplikasi digital, Mandiri Tunas Finance sudah kucurkan investasi Rp 40 miliar
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Tak ingin kalah dengan penyelenggara layanan pinjam meminjam berbasis teknologi (fintech lending) perusahaan pembiayaan mulai fokus mengembangkan infrastruktur digital. Salah satunya, PT Mandiri Tunas Finance (MTF) yang telah investasi sebesar Rp 40 miliar untuk membangun infrastruktur IT, digital system dan man power. Deputy Director PT Mandiri Tunas Finance William Francis Indra mengatakan, aplikasi digital perusahaan dinamakan MTF GO melayani pembayaran, pengajuan kredit, layanan top up kredit, dan klaim asuransi.