KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Freeport Indonesia (PTFI) tengah mengerjakan fasilitas pemurnian dan pengolahan tembaga (smelter) yang terletak di Java Integrated Industrial and Port Estate (JIIPE), Gresik Jawa Timur. Smelter tersebut membutuhkan investasi sekitar US$ 3 miliar. Direktur Utama PTFI Tony Wenas mengatakan, untuk membiayai proyek smelter tersebut pihaknya tengah melakukan pembicaraan untuk mendapatkan pinjaman dari perbankan. Tony bilang, saat ini sudah ada sembilan bank yang siap memberikan dana sekitar US$ 2,8 miliar untuk mendanai smelter yang ditargetkan beroperasi di Kuartal IV 2023 ini. Baca Juga: Kata asosiasi tambang soal wacana sentralisasi perizanan tambang di omnibus law
Bangun smelter, Freeport siap tarik pinjaman US$ 2,8 miliar dari sembilan bank
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Freeport Indonesia (PTFI) tengah mengerjakan fasilitas pemurnian dan pengolahan tembaga (smelter) yang terletak di Java Integrated Industrial and Port Estate (JIIPE), Gresik Jawa Timur. Smelter tersebut membutuhkan investasi sekitar US$ 3 miliar. Direktur Utama PTFI Tony Wenas mengatakan, untuk membiayai proyek smelter tersebut pihaknya tengah melakukan pembicaraan untuk mendapatkan pinjaman dari perbankan. Tony bilang, saat ini sudah ada sembilan bank yang siap memberikan dana sekitar US$ 2,8 miliar untuk mendanai smelter yang ditargetkan beroperasi di Kuartal IV 2023 ini. Baca Juga: Kata asosiasi tambang soal wacana sentralisasi perizanan tambang di omnibus law