KONTAN.CO.ID - PT Bank Andara resmi berubah nama menjadi PT Bank Oke Indonesia. Hal ini berdasarkan pengumuman perubahan nama yang salinannya diperoleh KONTAN. Perubahan nama ini mengacu pada bank yang ada di Korea Selatan dengan nama OK Saving Bank yang dimiliki APRO Finansial Holding. Seperti diketahui, saat ini 99% saham Bank Andara sudah dimiliki APRO. Jongho Park Direktur Bisnis Bank Andara bilang perubahan nama ini berdasarkan keputusan rapat umum pemegang saham tanggal 22 Juni 2017.
Bank Andara berubah menjadi Bank Oke Indonesia
KONTAN.CO.ID - PT Bank Andara resmi berubah nama menjadi PT Bank Oke Indonesia. Hal ini berdasarkan pengumuman perubahan nama yang salinannya diperoleh KONTAN. Perubahan nama ini mengacu pada bank yang ada di Korea Selatan dengan nama OK Saving Bank yang dimiliki APRO Finansial Holding. Seperti diketahui, saat ini 99% saham Bank Andara sudah dimiliki APRO. Jongho Park Direktur Bisnis Bank Andara bilang perubahan nama ini berdasarkan keputusan rapat umum pemegang saham tanggal 22 Juni 2017.