KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Banten Tbk (BEKS) menandatangani perjanjian kerja sama mengenai Pengembangan dan Pemanfaatan Aplikasi Layanan Samsat Online Nasional Modern Channel untuk Pelayanan Di Wilayah Administrasi/Hukum Pada Provinsi Banten, di Serang (23/04). Melanjutkan kerja sama yang telah dilakukan perseroan dengan Kepolisian Negara Republik Indonesia, Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia dan PT Jasa Raharja (Persero) dan Pemerintah Provinsi Banten. Perjanjian kerja sama tersebut ditandatangani oleh Direktur Utama Bank Banten Fahmi Bagus Mahesa, bersama Inspektur Jendral Polisi Refdi Andri, Dirjen Bina Keuangan Daerah Kemendagri Syarifuddin, Direktur Utama Jasa Raharja Budi Rahardjo dan Gubernur Banten Wahidin Halim.
Bank Banten sediakan layanan Samsat online
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Banten Tbk (BEKS) menandatangani perjanjian kerja sama mengenai Pengembangan dan Pemanfaatan Aplikasi Layanan Samsat Online Nasional Modern Channel untuk Pelayanan Di Wilayah Administrasi/Hukum Pada Provinsi Banten, di Serang (23/04). Melanjutkan kerja sama yang telah dilakukan perseroan dengan Kepolisian Negara Republik Indonesia, Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia dan PT Jasa Raharja (Persero) dan Pemerintah Provinsi Banten. Perjanjian kerja sama tersebut ditandatangani oleh Direktur Utama Bank Banten Fahmi Bagus Mahesa, bersama Inspektur Jendral Polisi Refdi Andri, Dirjen Bina Keuangan Daerah Kemendagri Syarifuddin, Direktur Utama Jasa Raharja Budi Rahardjo dan Gubernur Banten Wahidin Halim.