KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sentimen negatif dari pandemi Covid-19 yang memukul pasar keuangan, membuat instrumen investasi konservatif seperti Obligasi Negara Ritel (ORI) Seri ORI017 ramai diburu investor. Berdasarkan laman investree, Minggu (5/7) penjualan ORI017 secara nasional mencapai Rp 11,77 triliun. Jumlah tersebut sudah melebihi target pemerintah di Rp 10 triliun. Tren permintaan ORI017 yang tinggi juga terjadi pada beberapa mitra distribusi. Salah satunya, Bank Central Asia (BCA).
Bank BCA dan BRI sebut tren permintaan ORI017 tengah meningkat
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sentimen negatif dari pandemi Covid-19 yang memukul pasar keuangan, membuat instrumen investasi konservatif seperti Obligasi Negara Ritel (ORI) Seri ORI017 ramai diburu investor. Berdasarkan laman investree, Minggu (5/7) penjualan ORI017 secara nasional mencapai Rp 11,77 triliun. Jumlah tersebut sudah melebihi target pemerintah di Rp 10 triliun. Tren permintaan ORI017 yang tinggi juga terjadi pada beberapa mitra distribusi. Salah satunya, Bank Central Asia (BCA).