KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Tiga bank BUMN memberikan pembiayaan sebesar Rp 1,1 triliun ke PT Pelabuhan Indonesia I (Pelindo I). Pembiayaan ini dilakukan oleh tiga bank yaitu PT Bank Mandiri Tbk, PT Bank Negara Indonesia Tbk (BNI), dan PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI). Masing masing bank BUMN tersebut menyalurkan pembiayaan sebesar Rp 350 miliar. "Total pembiayaan ke Pelindo I Rp 1,1 triliun dengan bunga komersial," kata Herry Sidharta, Wakil Direktur Utama BNI kepada kontan.co.id, Rabu (29/11).
Bank BUMN salurkan pembiayaan Rp 1,1 T ke Pelindo
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Tiga bank BUMN memberikan pembiayaan sebesar Rp 1,1 triliun ke PT Pelabuhan Indonesia I (Pelindo I). Pembiayaan ini dilakukan oleh tiga bank yaitu PT Bank Mandiri Tbk, PT Bank Negara Indonesia Tbk (BNI), dan PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI). Masing masing bank BUMN tersebut menyalurkan pembiayaan sebesar Rp 350 miliar. "Total pembiayaan ke Pelindo I Rp 1,1 triliun dengan bunga komersial," kata Herry Sidharta, Wakil Direktur Utama BNI kepada kontan.co.id, Rabu (29/11).