KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Himpunan bank milik negara (Himbara) menyatakan, siap mengimplementasikan Program Gerbang Pembayaran Nasional (GPN) yang digagas oleh Bank Indonesia (BI). Ketua Himbara sekaligus Direktur Utama PT Bank Tabungan Negara (persero) Tbk Maryono mengatakan, salah satu bukti yang sudah dilakukan antar bank yakni melalui pengadaan ATM Bersama dan juga elektronifikasi jalan tol. "Hal-hal ini yang menandakan kita akan masuk ke pembayaran-pembayaran non-tunai dari sisi pelayanan," katanya di Jakarta, Rabu (6/12).
Bank BUMN siap implementasi GPN
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Himpunan bank milik negara (Himbara) menyatakan, siap mengimplementasikan Program Gerbang Pembayaran Nasional (GPN) yang digagas oleh Bank Indonesia (BI). Ketua Himbara sekaligus Direktur Utama PT Bank Tabungan Negara (persero) Tbk Maryono mengatakan, salah satu bukti yang sudah dilakukan antar bank yakni melalui pengadaan ATM Bersama dan juga elektronifikasi jalan tol. "Hal-hal ini yang menandakan kita akan masuk ke pembayaran-pembayaran non-tunai dari sisi pelayanan," katanya di Jakarta, Rabu (6/12).