KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pembangunan berkelanjutan yang mengedepankan aspek-aspek environment, social, and governance (ESG) menjadi tren dunia saat ini. Hal ini untuk menjaga kelestarian lingkungan dan bumi ini tanpa mengabaikan kepentingan bisnis. Mengikuti perkembangan, banyak entitas bisnis yang mulai fokus menerapkan prinsip ESG dalam menjalankan bisnis maupun operasionalnya, termasuk perbankan. Hal ini juga dilakukan oleh PT Bank Pembangunan Daerah DKI Jakarta (Bank DKI). Bank ini terus mengedepakan aspek ESG dalam menjalankan operasional bisnis. Terbaru, Bank DKI mendukung Earth Hour dengan melakukan pemadaman lampu di kantor pusat pada pukul 20.30 hingga pukul 21.30 malam pada Sabtu, 26 Maret 2022.
Bank DKI Dukung Pembangunan Berkelanjutan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pembangunan berkelanjutan yang mengedepankan aspek-aspek environment, social, and governance (ESG) menjadi tren dunia saat ini. Hal ini untuk menjaga kelestarian lingkungan dan bumi ini tanpa mengabaikan kepentingan bisnis. Mengikuti perkembangan, banyak entitas bisnis yang mulai fokus menerapkan prinsip ESG dalam menjalankan bisnis maupun operasionalnya, termasuk perbankan. Hal ini juga dilakukan oleh PT Bank Pembangunan Daerah DKI Jakarta (Bank DKI). Bank ini terus mengedepakan aspek ESG dalam menjalankan operasional bisnis. Terbaru, Bank DKI mendukung Earth Hour dengan melakukan pemadaman lampu di kantor pusat pada pukul 20.30 hingga pukul 21.30 malam pada Sabtu, 26 Maret 2022.