KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. Bank Dunia baru-baru ini memperkirakan bahwa Ukraina akan membutuhkan hingga US$ 411 miliar atau setara dengan Rp 6,19 triliun untuk membangun kembali negaranya yang hancur akibat perang. Dalam laporan yang mereka rilis hari Rabu (22/3), Bank Dunia bahwa jumlah itu akan dibutuhkan selama jangka waktu 10 tahun. Angka itu juga harus dianggap sebagai batas minimum karena kerusakan masih akan terus bertambah. Penilaian tersebut ditaksir oleh Bank Dunia, pemerintah Ukraina, Komisi Eropa, serta PBB. Jumlahnya naik dari US$ 349 miliar yang mereka perkirakan pada bulan September 2022.
Bank Dunia: Biaya Pembangunan Kembali Ukraina Bisa Mencapai US$ 411 Miliar
KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. Bank Dunia baru-baru ini memperkirakan bahwa Ukraina akan membutuhkan hingga US$ 411 miliar atau setara dengan Rp 6,19 triliun untuk membangun kembali negaranya yang hancur akibat perang. Dalam laporan yang mereka rilis hari Rabu (22/3), Bank Dunia bahwa jumlah itu akan dibutuhkan selama jangka waktu 10 tahun. Angka itu juga harus dianggap sebagai batas minimum karena kerusakan masih akan terus bertambah. Penilaian tersebut ditaksir oleh Bank Dunia, pemerintah Ukraina, Komisi Eropa, serta PBB. Jumlahnya naik dari US$ 349 miliar yang mereka perkirakan pada bulan September 2022.