KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Ina Perdana Tbk (BINA) melakukan penandatanganan perjanjian kerja sama terkait pemasaran fasilitas pembiayaan pemilikan properti dengan Agung Podomoro Land pada Kamis, (30/5). Dalam perjanjian tersebut, Bank INA menyediakan fasilitas pembiayaan Kredit Pemilikan Rumah (KPR) dengan jangka waktu maksimum 20 tahun dan suku bunga yang ditawarkan mulai dari 2,18% tetap satu tahun untuk tenor minimal tiga tahun. Direktur Utama Bank INA, Henry Koenaifi, mengatakan bahwa, kerja sama dengan Agung Podomoro Land dalam rangka meningkatkan pembiayaan Bank INA diharapkan dapat memenuhi kebutuhan masyarakat untuk memiliki hunian dengan proses yang mudah dan cepat.
Bank Ina Fasilitasi Pembiayaan Properti Kota Podomoro Tenjo
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Ina Perdana Tbk (BINA) melakukan penandatanganan perjanjian kerja sama terkait pemasaran fasilitas pembiayaan pemilikan properti dengan Agung Podomoro Land pada Kamis, (30/5). Dalam perjanjian tersebut, Bank INA menyediakan fasilitas pembiayaan Kredit Pemilikan Rumah (KPR) dengan jangka waktu maksimum 20 tahun dan suku bunga yang ditawarkan mulai dari 2,18% tetap satu tahun untuk tenor minimal tiga tahun. Direktur Utama Bank INA, Henry Koenaifi, mengatakan bahwa, kerja sama dengan Agung Podomoro Land dalam rangka meningkatkan pembiayaan Bank INA diharapkan dapat memenuhi kebutuhan masyarakat untuk memiliki hunian dengan proses yang mudah dan cepat.
TAG: