KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Ina Perdana Tbk (BINA) akan melakukan penambahan modal lewat mekanisme rights issue akhir tahun ini. Bank Ina mematok harga pelaksanaan rights issue sebesar Rp 4.200 per saham dan menawarkan 282,71 juta saham dengan nominal Rp 100 per saham. Dengan begitu, dana yang terkumpul bisa mencapai Rp 1,18 triliun. Berdasarkan prospektus rights issue yang diterbitkan, Selasa (23/11), PT Indolife Pensiontama sebagai pemegang saham pengendali perseroan telah menyatakan akan mengeksekusi haknya dalam rights issue ini.
Bank Ina Perdana optimistis rights issue akan terserap pasar
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Ina Perdana Tbk (BINA) akan melakukan penambahan modal lewat mekanisme rights issue akhir tahun ini. Bank Ina mematok harga pelaksanaan rights issue sebesar Rp 4.200 per saham dan menawarkan 282,71 juta saham dengan nominal Rp 100 per saham. Dengan begitu, dana yang terkumpul bisa mencapai Rp 1,18 triliun. Berdasarkan prospektus rights issue yang diterbitkan, Selasa (23/11), PT Indolife Pensiontama sebagai pemegang saham pengendali perseroan telah menyatakan akan mengeksekusi haknya dalam rights issue ini.