KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank KB Bukopin Tbk (BBKP) optimis dalam menjaga rasio kredit bermasalah atau non-performing loan (NPL) di bawah 5% pada tahun 2024. Sebagaimana diketahui, per September 2023, BBKP mendapati rasio NPL secara nett ada di level 4,81%, atau nyaris melebihi ambang batas. Sementara itu, NPL gross ada di level 11,22%. Wakil Direktur Utama Bank KB Bukopin Robby Mondong mengatakan, Bank Bukopin secara umum memproyeksikan rasio NPL gross akan berada dalam kisaran 8%-10%, sementara NPL net akan dijaga tetap berada di bawah 5% pada akhir tahun 2024.
Bank KB Bukopin Optimistis Bisa Menjaga NPL di Bawah 5% pada Tahun Depan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank KB Bukopin Tbk (BBKP) optimis dalam menjaga rasio kredit bermasalah atau non-performing loan (NPL) di bawah 5% pada tahun 2024. Sebagaimana diketahui, per September 2023, BBKP mendapati rasio NPL secara nett ada di level 4,81%, atau nyaris melebihi ambang batas. Sementara itu, NPL gross ada di level 11,22%. Wakil Direktur Utama Bank KB Bukopin Robby Mondong mengatakan, Bank Bukopin secara umum memproyeksikan rasio NPL gross akan berada dalam kisaran 8%-10%, sementara NPL net akan dijaga tetap berada di bawah 5% pada akhir tahun 2024.