JAKARTA. Di saat daya beli konsumen ritel melemah, perbankan memacu pertumbuhan bisnis di segmen korporasi. Penyaluran kredit ke sektor ini diyakini bakal membesar. Sejumlah strategi pun disiapkan bank. Bank Mandiri misalnya, menggeber penyaluran kredit korporasi lewat kerjasama dengan Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM), Selasa (9/8). Bank Mandiri akan menggarap investasi dan layanan jasa perbankan bagi kalangan investor, khususnya asing. “Bank Mandiri akan memanfaatkan cabang-cabang di luar negeri untuk menarik investor untuk berinvestasi di sini,” kata Direktur Utama Bank Mandiri Kartika Wirjoatmodjo, kemarin.
Bank Mandiri dan BNI membidik korporasi
JAKARTA. Di saat daya beli konsumen ritel melemah, perbankan memacu pertumbuhan bisnis di segmen korporasi. Penyaluran kredit ke sektor ini diyakini bakal membesar. Sejumlah strategi pun disiapkan bank. Bank Mandiri misalnya, menggeber penyaluran kredit korporasi lewat kerjasama dengan Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM), Selasa (9/8). Bank Mandiri akan menggarap investasi dan layanan jasa perbankan bagi kalangan investor, khususnya asing. “Bank Mandiri akan memanfaatkan cabang-cabang di luar negeri untuk menarik investor untuk berinvestasi di sini,” kata Direktur Utama Bank Mandiri Kartika Wirjoatmodjo, kemarin.