KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Mandiri Tbk mendukung percepatan implementasi teknologi chip. Hal ini untuk meminimalisir risiko pembobolan dana lewat skimming atau penggandaan data nasabah. Rico Usthavia Frans Direktur Bank Mandiri bilang bank akan mendukung langkah percepatan implementasi chip oleh Bank Indonesia (BI). "Meskipun demikian setahu saya belum ada rencana resmi dari BI untuk mempercepat penerapan implementasi teknologi chip," kata Rico kepada kontan.co.id, Senin (26/3).
Bank Mandiri dukung percepatan implementasi teknologi chip
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Mandiri Tbk mendukung percepatan implementasi teknologi chip. Hal ini untuk meminimalisir risiko pembobolan dana lewat skimming atau penggandaan data nasabah. Rico Usthavia Frans Direktur Bank Mandiri bilang bank akan mendukung langkah percepatan implementasi chip oleh Bank Indonesia (BI). "Meskipun demikian setahu saya belum ada rencana resmi dari BI untuk mempercepat penerapan implementasi teknologi chip," kata Rico kepada kontan.co.id, Senin (26/3).