MAKASSAR. Jika beberapa perbankan memilih mengerem ekspansi, Bank Mandiri justru telah menargetkan sejumlah investasi untuk melakukan penambahan unit untuk mendukung transaksi nasabah. Sebagai bentuk penetrasi bisnis dibeberapa wilayah di Sulawesi Selatan (Sulsel), tahun ini Bank Mandiri akan menambah kantor reguler di beberapa Kabupaten seperti Sinjai, Maros, dan Bantaeng. Menurut Wakil Kepala Wilayah X Bank Mandiri, Tonggo Marbun, penambahan kantor merupakan upaya untuk memperluas jangkauan diseluruh daerah, apalagi dengan keragaman produk yang siap membantu masyarakat lebih dekat dengan perbankan.
Bank Mandiri perkuat layanan di Sulsel
MAKASSAR. Jika beberapa perbankan memilih mengerem ekspansi, Bank Mandiri justru telah menargetkan sejumlah investasi untuk melakukan penambahan unit untuk mendukung transaksi nasabah. Sebagai bentuk penetrasi bisnis dibeberapa wilayah di Sulawesi Selatan (Sulsel), tahun ini Bank Mandiri akan menambah kantor reguler di beberapa Kabupaten seperti Sinjai, Maros, dan Bantaeng. Menurut Wakil Kepala Wilayah X Bank Mandiri, Tonggo Marbun, penambahan kantor merupakan upaya untuk memperluas jangkauan diseluruh daerah, apalagi dengan keragaman produk yang siap membantu masyarakat lebih dekat dengan perbankan.