KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Mega Tbk memproyeksi suku bunga acuan Bank Indonesia (BI) pada 2018 masih bisa turun. Namun peluang penurunan bunga acuan tahun depan tidak bisa sebesar tahun ini. Kostaman Thayib Direktur Utama Bank Mega bilang suku bunga acuan Indonesia saat ini sudah cukup rendah. "Peluang bunga acuan turun tahun depan tidak banyak," kata Kostaman, Kamis (14/12). Hal ini karena suku bunga acuan harus disesuaikan dengan inflasi. Jika inflasi diperkirakan 3,7% maka tahun depan bunga acuan harus di atas itu.
Bank Mega proyeksi bunga acuan 2018 bisa turun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Mega Tbk memproyeksi suku bunga acuan Bank Indonesia (BI) pada 2018 masih bisa turun. Namun peluang penurunan bunga acuan tahun depan tidak bisa sebesar tahun ini. Kostaman Thayib Direktur Utama Bank Mega bilang suku bunga acuan Indonesia saat ini sudah cukup rendah. "Peluang bunga acuan turun tahun depan tidak banyak," kata Kostaman, Kamis (14/12). Hal ini karena suku bunga acuan harus disesuaikan dengan inflasi. Jika inflasi diperkirakan 3,7% maka tahun depan bunga acuan harus di atas itu.