KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengomentari rencana Bank Muamalat yang akan melakukan asset swap. Dalam dokumen yang diterima kontan.co.id, disebut bahwa ada tiga opsi asset swap yang akan dilakukan oleh bank syariah pertama di Indonesia ini. Dalam surat tertanggal 14 Juni 2018 yang diterima Kontan.co.id, Muamalat melakukan asset swap plan dengan tiga perusahaan bernama Dubai Group, yakni Dubai Trust, Dubai Investor dan Dubai Corporation. Arranger aksi ini adalah Djamal Attamimi. Berdasarkan peneluran Kontan.co.id, Djamal menjabat Managing Partners Lynx Asia Partners dan Komisaris PT Toba Bara Sejahtra Tbk.
Bank Muamalat jual aset ke Dubai Group, ini komentar OJK
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengomentari rencana Bank Muamalat yang akan melakukan asset swap. Dalam dokumen yang diterima kontan.co.id, disebut bahwa ada tiga opsi asset swap yang akan dilakukan oleh bank syariah pertama di Indonesia ini. Dalam surat tertanggal 14 Juni 2018 yang diterima Kontan.co.id, Muamalat melakukan asset swap plan dengan tiga perusahaan bernama Dubai Group, yakni Dubai Trust, Dubai Investor dan Dubai Corporation. Arranger aksi ini adalah Djamal Attamimi. Berdasarkan peneluran Kontan.co.id, Djamal menjabat Managing Partners Lynx Asia Partners dan Komisaris PT Toba Bara Sejahtra Tbk.