SEOUL. Bank of Korea mempertahankan suku bunga acuan, Jumat (12/9). Bank sentral Korea Selatan ini memilih melihat dulu dampak dari pemangkasan bunga yang sudah dilakukan bulan lalu bersamaan dengan pemberian stimulus. BoK mempertahankan bunga acuan tujuh-hari di kisaran 2,25%. Bulan lalu bank sentral menggunting bunga 25 pasis poin, pertama kalinya setelah lebih dari setahun. Alasan bank sentral enggan memangkas bunga, inflasi masih berada di bawah target. Inflasi Korea Selatan tumbuh 1,4% di bulan Agustus dari bulan yang sama tahun lalu. Jauh di bawah target bank sentral 2,5% - 3,5%.
Bank sentral Korea pertahankan bunga 2,25%
SEOUL. Bank of Korea mempertahankan suku bunga acuan, Jumat (12/9). Bank sentral Korea Selatan ini memilih melihat dulu dampak dari pemangkasan bunga yang sudah dilakukan bulan lalu bersamaan dengan pemberian stimulus. BoK mempertahankan bunga acuan tujuh-hari di kisaran 2,25%. Bulan lalu bank sentral menggunting bunga 25 pasis poin, pertama kalinya setelah lebih dari setahun. Alasan bank sentral enggan memangkas bunga, inflasi masih berada di bawah target. Inflasi Korea Selatan tumbuh 1,4% di bulan Agustus dari bulan yang sama tahun lalu. Jauh di bawah target bank sentral 2,5% - 3,5%.