JAKARTA. Satu lagi peluang investasi di Indonesia. Kali ini, PT Bank Pembangunan Daerah Sulawesi Utara (Bank Sulut) mencatatkan obligasi V senilai Rp 750 miliar. Surat utang ini membagikan kupon 11,9% per tahun. Pembayaran bunga akan dilakukan setiap tiga bulan dengan pembayaran bunga pertama pada 8 Januari 2015. Adapun tenor obligasi selama lima tahun dan akan jatuh temp 8 Oktober 2015. Obligasi ini menggenggam peringkat A dari PT Fitch Ratings Indonesia. Bertindak sebagai wali amanat emisi ini adalah PT Bank Negara Indonesia Tbk.
Bank Sulut merilis obligasi Rp 750 miliar
JAKARTA. Satu lagi peluang investasi di Indonesia. Kali ini, PT Bank Pembangunan Daerah Sulawesi Utara (Bank Sulut) mencatatkan obligasi V senilai Rp 750 miliar. Surat utang ini membagikan kupon 11,9% per tahun. Pembayaran bunga akan dilakukan setiap tiga bulan dengan pembayaran bunga pertama pada 8 Januari 2015. Adapun tenor obligasi selama lima tahun dan akan jatuh temp 8 Oktober 2015. Obligasi ini menggenggam peringkat A dari PT Fitch Ratings Indonesia. Bertindak sebagai wali amanat emisi ini adalah PT Bank Negara Indonesia Tbk.