KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perbankan mulai mengerem laju penambahan cabang di tahun 2018 ini. Pasalnya, saat ini, tren transaksi nasabah sudah didominasi oleh nasabah yang menggunakan layanan digital dibandingkan harus ke kantor cabang. Kendati demikian, perbankan akan tetap membutuhkan kantor cabang untuk transaksi yang biasanya dilakukan dengan jumlah besar atau layanan perbankan lain bagi korporasi. Namun, frekuensinya tidak akan sebanyak tahun-tahun sebelumnya. Sebut saja PT Bank Negara Indonesia Tbk (BNI). Bank berlogo 46 ini hanya akan menambah jaringan kantor cabang di tahun 2017 sebanyak 43 outlet.
Bank tidak jor-joran tambah kantor cabang di 2018
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perbankan mulai mengerem laju penambahan cabang di tahun 2018 ini. Pasalnya, saat ini, tren transaksi nasabah sudah didominasi oleh nasabah yang menggunakan layanan digital dibandingkan harus ke kantor cabang. Kendati demikian, perbankan akan tetap membutuhkan kantor cabang untuk transaksi yang biasanya dilakukan dengan jumlah besar atau layanan perbankan lain bagi korporasi. Namun, frekuensinya tidak akan sebanyak tahun-tahun sebelumnya. Sebut saja PT Bank Negara Indonesia Tbk (BNI). Bank berlogo 46 ini hanya akan menambah jaringan kantor cabang di tahun 2017 sebanyak 43 outlet.