KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bankir tak yakin pendapatan non bunga bisa menggantikan pendapatan bunga ke depan. Padahal margin bunga bersih (NIM) yang merupakan salah satu indikator pendapatan bunga trennya terus mengalami penurunan. Lihat saja, rasio NIM berdasarkan data Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menunjukkan tren penurunan dalam tiga tahun terakhir. Sebagai gambaran NIM bank pada 2016 sebesar 5,63%, tahun 2017 sebesar 5,32% dan pada Mei 2018 sebesar 5,09%. Taswin Zakaria, Presiden Direktur Maybank Indonesia mengatakan pendapatan dari fee based masih sulit mengkompensasi penurunan NIM.
Bankir: Pendapatan non bunga sulit kompensasi turunnya NIM
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bankir tak yakin pendapatan non bunga bisa menggantikan pendapatan bunga ke depan. Padahal margin bunga bersih (NIM) yang merupakan salah satu indikator pendapatan bunga trennya terus mengalami penurunan. Lihat saja, rasio NIM berdasarkan data Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menunjukkan tren penurunan dalam tiga tahun terakhir. Sebagai gambaran NIM bank pada 2016 sebesar 5,63%, tahun 2017 sebesar 5,32% dan pada Mei 2018 sebesar 5,09%. Taswin Zakaria, Presiden Direktur Maybank Indonesia mengatakan pendapatan dari fee based masih sulit mengkompensasi penurunan NIM.