KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Barata Indonesia siap mendukung PT Pelabuhan IV menjaga kestabilan dwelling time pelabuhan Makassar melalui penyediaan fasilitas alat angkat angkut pelabuhan. Hal itu ditunjukkan dengan dilakukannya penandatanganan perjanjian kerjasama antara Barata & Pelindo IV di softlaunching Makassar New Port pada 2 November 2018 lalu. Lewat kerjasam tersebut Barata diberi kesempatan untuk mengambil skope fabrikasi pembangunan crane di lingkungan Pelabuhan Indonesia IV. Untuk Makassar New Port, Pelindo IV membutuhkan 32 Crane yang terdiri dari 24 Rubber Tyred Gantry Crane serta 4 unit Shore to Shore Crane. Pejabat penggati sementara (pgs) Direktur Utama PT Barata, Toni Budi Santosa, menyambut baik Sinergi kedua Badan Usaha Milik Negara ini yang merupakan komitmen dalam upaya peningkatan lokal konten pada proyek-proyek strategis Pemerintah.
Barata Indonesia dukung fabrikasi crane untuk Makassar New Port
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Barata Indonesia siap mendukung PT Pelabuhan IV menjaga kestabilan dwelling time pelabuhan Makassar melalui penyediaan fasilitas alat angkat angkut pelabuhan. Hal itu ditunjukkan dengan dilakukannya penandatanganan perjanjian kerjasama antara Barata & Pelindo IV di softlaunching Makassar New Port pada 2 November 2018 lalu. Lewat kerjasam tersebut Barata diberi kesempatan untuk mengambil skope fabrikasi pembangunan crane di lingkungan Pelabuhan Indonesia IV. Untuk Makassar New Port, Pelindo IV membutuhkan 32 Crane yang terdiri dari 24 Rubber Tyred Gantry Crane serta 4 unit Shore to Shore Crane. Pejabat penggati sementara (pgs) Direktur Utama PT Barata, Toni Budi Santosa, menyambut baik Sinergi kedua Badan Usaha Milik Negara ini yang merupakan komitmen dalam upaya peningkatan lokal konten pada proyek-proyek strategis Pemerintah.