KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Direktorat Jenderal Perimbangan Keuangan (DJPK) Kementerian Keuangan (Kemenkeu) menyampaikan, per 23 Maret 2022, Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa baru tersalurkan sebanyak Rp 2,24 triliun, dari total pagu anggaran Rp 27,2 triliun. “(Dari nilai tersebut) disalurkan kepada 2,4 juta keluarga penerima manfaat (KPM),” tutur Direktur Jenderal Perimbangan Keuangan Astera Primanto Bhakti kepada Kontan.co.id, Kamis (24/3). Adapun, Prima berharap Pemerintah Daerah (pemda) segera mempercepat syarat salur, agar penyaluran BLT dana desa ini segera diterima oleh masyarakat.
Baru Tersalurkan Rp 2,24 Triliun, Kemenkeu Desak Pemda Percepat Syarat Salur BLT
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Direktorat Jenderal Perimbangan Keuangan (DJPK) Kementerian Keuangan (Kemenkeu) menyampaikan, per 23 Maret 2022, Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa baru tersalurkan sebanyak Rp 2,24 triliun, dari total pagu anggaran Rp 27,2 triliun. “(Dari nilai tersebut) disalurkan kepada 2,4 juta keluarga penerima manfaat (KPM),” tutur Direktur Jenderal Perimbangan Keuangan Astera Primanto Bhakti kepada Kontan.co.id, Kamis (24/3). Adapun, Prima berharap Pemerintah Daerah (pemda) segera mempercepat syarat salur, agar penyaluran BLT dana desa ini segera diterima oleh masyarakat.