KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bayan Resources Tbk (BYAN) menargetkan produksi batubara sebanyak 32 juta ton sampai 36 juta ton pada 2019, nilai ini meningkat 14%-28% dari realisasi produksi batubara pada 2017 sebesar 28,9 juta ton batubara. Direktur Bayan Resources, Jenny Quantero menjelaskan hingga kuartal pertama tahun ini mereka sudah mengeduk sebesar 7,5 juta ton batubara, yang mana sebesar 6 juta ton diperoleh dari konsensi Tambang, 0,7 juta ton dari Teguh Sinar Badai, 0,3 juta ton dari Perkasa Inakakerta, 0,3 dari Wahana Baratama Mining, dan 0,2 juta ton dari Gunung Bayan. Mereka menjual batubara mayoritas ke pasar ekspor dengan komposisi 31% ke India, 15% ke China, 14 ke Malaysia, 15% ke Filipina, 9% ke Korea, dan 11% ke negara lainnya, sementara penjualan ke pasar domestik hanya sebesar 5%.
Bayan Resources (BYAN) bidik produksi hingga 36 juta ton batubara tahun ini
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bayan Resources Tbk (BYAN) menargetkan produksi batubara sebanyak 32 juta ton sampai 36 juta ton pada 2019, nilai ini meningkat 14%-28% dari realisasi produksi batubara pada 2017 sebesar 28,9 juta ton batubara. Direktur Bayan Resources, Jenny Quantero menjelaskan hingga kuartal pertama tahun ini mereka sudah mengeduk sebesar 7,5 juta ton batubara, yang mana sebesar 6 juta ton diperoleh dari konsensi Tambang, 0,7 juta ton dari Teguh Sinar Badai, 0,3 juta ton dari Perkasa Inakakerta, 0,3 dari Wahana Baratama Mining, dan 0,2 juta ton dari Gunung Bayan. Mereka menjual batubara mayoritas ke pasar ekspor dengan komposisi 31% ke India, 15% ke China, 14 ke Malaysia, 15% ke Filipina, 9% ke Korea, dan 11% ke negara lainnya, sementara penjualan ke pasar domestik hanya sebesar 5%.