KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Central Asia Tbk (BCA) memproyeksi pertumbuhan kredit 2018 ini sebesar 8%-10%. Angka ini lebih rendah dari realisasi 2017 sebesar 12% secara tahunan atau year on year (yoy). Jahja Setiaatmadja, Presiden Direktur BCA mengatakan, pada akhir tahun lalu, pertumbuhan kredit BCA lebih tinggi dari industri. "Kami 12% sedangkan pertumbuhan kredit industri 8%-9% yoy saja,"kata Jahja kepada Kontan.co.id, Jumat (19/1). Pada tahun ini BCA masih akan tetap fokus ke menyalurkan kredit ke sektor korporasi, konsumer dan infrastruktur.
BCA proyeksi pertumbuhan kredit tahun ini 8%-10%
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Central Asia Tbk (BCA) memproyeksi pertumbuhan kredit 2018 ini sebesar 8%-10%. Angka ini lebih rendah dari realisasi 2017 sebesar 12% secara tahunan atau year on year (yoy). Jahja Setiaatmadja, Presiden Direktur BCA mengatakan, pada akhir tahun lalu, pertumbuhan kredit BCA lebih tinggi dari industri. "Kami 12% sedangkan pertumbuhan kredit industri 8%-9% yoy saja,"kata Jahja kepada Kontan.co.id, Jumat (19/1). Pada tahun ini BCA masih akan tetap fokus ke menyalurkan kredit ke sektor korporasi, konsumer dan infrastruktur.