KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ada kabar gembira buat perempuan pengusaha Indonesia yang sedang membutuhkan modal untuk bisnis. Bank Central (BCA) kembali menghadirkan Kredit Multiguna Usaha (KMU) Kartini. Program bagi pengusaha maupun usaha yang dikelola oleh perempuan ini menawarkan bunga spesial mulai dari 3,21% per tahun ini mulai ditawarkan pada bulan April ini, sekaligus memperingati Hari Kartini pada 21 April. “Program ini bentuk women empowerment dan komitmen nyata BCA terhadap peran dan kontribusi perempuan dalam pertumbuhan ekonomi di Indonesia, khususnya di sektor UMKM," kata Direktur BCA, John Kosasih, dalam rilis ke Kontan.co.id, Selasa (18/4).
BCA Tawarkan Bunga Murah Bagi Perempuan Pengusaha, Mulai dari 3,21% Per Tahun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ada kabar gembira buat perempuan pengusaha Indonesia yang sedang membutuhkan modal untuk bisnis. Bank Central (BCA) kembali menghadirkan Kredit Multiguna Usaha (KMU) Kartini. Program bagi pengusaha maupun usaha yang dikelola oleh perempuan ini menawarkan bunga spesial mulai dari 3,21% per tahun ini mulai ditawarkan pada bulan April ini, sekaligus memperingati Hari Kartini pada 21 April. “Program ini bentuk women empowerment dan komitmen nyata BCA terhadap peran dan kontribusi perempuan dalam pertumbuhan ekonomi di Indonesia, khususnya di sektor UMKM," kata Direktur BCA, John Kosasih, dalam rilis ke Kontan.co.id, Selasa (18/4).