JAKARTA. Beban usaha semester I 2017, menggerus laba PT Delta Dunia Makmur Tbk (DOID). Total beban sebesar US$ 82,68 menyebabkan pertumbuhan laba yang tipis. Berdasarkan laporan keterbukaan perusahaan di Bursa Efek Indonesia (BEI), Jumat (4/8), beban usaha DOID meningkat 29,25% yoy per Juni 2017 menjadi US$ 22,34 juta, dan beban keuangan naik 19,84% yoy jadi US$ 27,56 juta. Bahkan, beban lain-lain melonjak 1.282% menjadi US$ 32,78 juta. Eddy Porwanto Chief Financial Officer (COC) DOID menjelaskan beban EBITDA dan laba operasional paling dipengaruhi oleh pengeluaran tak terduga.
Beban usaha menggerus laba DOID pada semester I
JAKARTA. Beban usaha semester I 2017, menggerus laba PT Delta Dunia Makmur Tbk (DOID). Total beban sebesar US$ 82,68 menyebabkan pertumbuhan laba yang tipis. Berdasarkan laporan keterbukaan perusahaan di Bursa Efek Indonesia (BEI), Jumat (4/8), beban usaha DOID meningkat 29,25% yoy per Juni 2017 menjadi US$ 22,34 juta, dan beban keuangan naik 19,84% yoy jadi US$ 27,56 juta. Bahkan, beban lain-lain melonjak 1.282% menjadi US$ 32,78 juta. Eddy Porwanto Chief Financial Officer (COC) DOID menjelaskan beban EBITDA dan laba operasional paling dipengaruhi oleh pengeluaran tak terduga.