KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Negara Indonesia Tbk (BNI) mengaku sudah menyiapkan antisipasi terkait potensi pembobolan akun karena ulah peretas. Antisipasi ini dilakukan baik secara internal maupun eksternal melalui edukasi nasabah. Dadang Setiabudi, SEVP Digital Banking BNI bilang, secara reguler mengedukasi nasabah agar tidak memberikan informasi rahasia kepada siapapun. "Termasuk user password, PIN dan OTP," kata Dadang kepada kontan.co.id, Senin (12/3). Untuk aplikasi atau transaksi Bank BNI mengaku telah menerapkan dua faktor otentifikasi seperti pin, password transaksi, dan one time password (OTP).
Begini antisipasi BNI menangkal serangan peretas
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Negara Indonesia Tbk (BNI) mengaku sudah menyiapkan antisipasi terkait potensi pembobolan akun karena ulah peretas. Antisipasi ini dilakukan baik secara internal maupun eksternal melalui edukasi nasabah. Dadang Setiabudi, SEVP Digital Banking BNI bilang, secara reguler mengedukasi nasabah agar tidak memberikan informasi rahasia kepada siapapun. "Termasuk user password, PIN dan OTP," kata Dadang kepada kontan.co.id, Senin (12/3). Untuk aplikasi atau transaksi Bank BNI mengaku telah menerapkan dua faktor otentifikasi seperti pin, password transaksi, dan one time password (OTP).