KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) membeberkan proses penawaran umum perdana saham alias initial public offering (IPO), PT Pertamina Hulu Energi (PHE) masih terus bergulir. Kepala Eksekutif Pengawasan Pasar Modal Otoritas OJK, Inarno Djajadi menuturkan proses IPO Pertamina Hulu Energi masih ada sedikit penundaan, sehingga yang baru masuk rencana PT Pertamina Geothermal Energy. "Untuk Pertamina Hulu Energy masih ada hal teknis atau dokumen yang perlu diperbaiki, salah satunya laporan keuangan," ucap Inarno dalam konferensi pers virtual, Senin (6/1).
Begini Progres IPO Pertamina Hulu Energi yang Nilainya Capai Rp 9 Triliun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) membeberkan proses penawaran umum perdana saham alias initial public offering (IPO), PT Pertamina Hulu Energi (PHE) masih terus bergulir. Kepala Eksekutif Pengawasan Pasar Modal Otoritas OJK, Inarno Djajadi menuturkan proses IPO Pertamina Hulu Energi masih ada sedikit penundaan, sehingga yang baru masuk rencana PT Pertamina Geothermal Energy. "Untuk Pertamina Hulu Energy masih ada hal teknis atau dokumen yang perlu diperbaiki, salah satunya laporan keuangan," ucap Inarno dalam konferensi pers virtual, Senin (6/1).