KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) tengah kehilangan tenaga. IHSG diperkirakan masih tertekan pada Rabu (5/7). Selasa (4/7), IHSG melemah 14,96 poin atau 0,22% ke 6.681,75 di akhir perdagangan. Analis Binaartha Sekuritas Ivan Rosanova mengatakan, IHSG cenderung terkoreksi akibat investor yang masih mengambil posisi jangka pendek dan melakukan profit taking.
Begini Proyeksi IHSG, Rabu (5/7), dan Rekomendasi Saham Pilihan Analis
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) tengah kehilangan tenaga. IHSG diperkirakan masih tertekan pada Rabu (5/7). Selasa (4/7), IHSG melemah 14,96 poin atau 0,22% ke 6.681,75 di akhir perdagangan. Analis Binaartha Sekuritas Ivan Rosanova mengatakan, IHSG cenderung terkoreksi akibat investor yang masih mengambil posisi jangka pendek dan melakukan profit taking.