JAKARTA. Perusahaan pembiayaan atau multifinance punya strategi khusus untuk menjaga angka non performing finance (NPF) atau kredit macet agar tidak membengkak di akhir tahun. Misalnya, PT Verena Multi Finance Tbk atau VRNA optimistis angka NPF masih terjaga hingga tutup tahun. Direktur Utama VRNA Andi Harjono mengatakan, angka NPF per Juli masih di kisaran 2%. Adapun hingga akhir tahun pihaknya percaya diri angka NPF masih berada di kisaran angka 2%. “Akhir tahun lalu realisasi posisi NPF kami masih sekitar 2%, kami yakin hingga akhir 2017 ini masih cukup stabil dan tidak melonjak signifikan,” terang Andi di Jakarta, Selasa (25/7).
Begini strategi multifinance tekan NPF
JAKARTA. Perusahaan pembiayaan atau multifinance punya strategi khusus untuk menjaga angka non performing finance (NPF) atau kredit macet agar tidak membengkak di akhir tahun. Misalnya, PT Verena Multi Finance Tbk atau VRNA optimistis angka NPF masih terjaga hingga tutup tahun. Direktur Utama VRNA Andi Harjono mengatakan, angka NPF per Juli masih di kisaran 2%. Adapun hingga akhir tahun pihaknya percaya diri angka NPF masih berada di kisaran angka 2%. “Akhir tahun lalu realisasi posisi NPF kami masih sekitar 2%, kami yakin hingga akhir 2017 ini masih cukup stabil dan tidak melonjak signifikan,” terang Andi di Jakarta, Selasa (25/7).