KONTAN.CO.ID -Jakarta. Begini tampilan perdana fitur polling di WhatsApp Grup. Mirip di Instagram, pengguna nantinya dapat membuat polling di sebuah perbincangan grup WhatsApp. WhatsApp adalah salah satu aplikasi yang dapat diandalkan, terutama untuk berkomunikasi. Baik untuk komunikasi secara personal, maupun di dalam grup yang berisi beberapa anggota. Meskipun fitur WhatsApp sudah bisa dikatakan lebih dari cukup, ternyata pihak pengembang masih menyiapkan fitur terbaru lainnya. Melalui WhatsApp, pengguna dapat mengirim pesan, panggilan telepon, video call, hingga mengirim dokumen juga bisa.
Begini Tampilan Perdana Fitur Polling di WhatsApp, Mirip di Story Instagram
KONTAN.CO.ID -Jakarta. Begini tampilan perdana fitur polling di WhatsApp Grup. Mirip di Instagram, pengguna nantinya dapat membuat polling di sebuah perbincangan grup WhatsApp. WhatsApp adalah salah satu aplikasi yang dapat diandalkan, terutama untuk berkomunikasi. Baik untuk komunikasi secara personal, maupun di dalam grup yang berisi beberapa anggota. Meskipun fitur WhatsApp sudah bisa dikatakan lebih dari cukup, ternyata pihak pengembang masih menyiapkan fitur terbaru lainnya. Melalui WhatsApp, pengguna dapat mengirim pesan, panggilan telepon, video call, hingga mengirim dokumen juga bisa.