KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sebelumnya, Wakil Ketua KPK Alexander Marwata dalam konferensi persnya Jum’at (11/3) mengungkapkan, bahwa lahan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara di Kalimantan Timur tidak semuanya 'clean and clear'. Dia mengatakan ada dugaan bagi-bagi kaveling di sana. Alex menginformasikan, bahwa berita itu masih rumor, dan perlu di cari kebenarannya. Dia menambahkan, KPK akan menyelidiki mengenai rumor yang beredar. Sementara itu, Menteri ATR/ BPN Sofyan Djalil mengaku bingung kenapa ada isu bagi bagi kavling IKN dan dari mana awal mula isu tersebut beredar. Dia mengaku tidak tahu menahu perihal kabar tersebut dan menurutnya hanya rumor.
Begini Tanggaapan Kementerian ATR/ BPN Soal Isu Permasalahan Tanah di IKN
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sebelumnya, Wakil Ketua KPK Alexander Marwata dalam konferensi persnya Jum’at (11/3) mengungkapkan, bahwa lahan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara di Kalimantan Timur tidak semuanya 'clean and clear'. Dia mengatakan ada dugaan bagi-bagi kaveling di sana. Alex menginformasikan, bahwa berita itu masih rumor, dan perlu di cari kebenarannya. Dia menambahkan, KPK akan menyelidiki mengenai rumor yang beredar. Sementara itu, Menteri ATR/ BPN Sofyan Djalil mengaku bingung kenapa ada isu bagi bagi kavling IKN dan dari mana awal mula isu tersebut beredar. Dia mengaku tidak tahu menahu perihal kabar tersebut dan menurutnya hanya rumor.