KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Indonesia Tbk menyiapkan berbagai strategi untuk menyokong pertumbuhan di tahun 2023. Wakil Direktur Utama Bank Oke, Hendra Lie menyatakan rencana bisnis perseroan di tahun 2023 dari sisi lending, pihaknya akan berfokus di sektor kredit perdagangan atau commercial loan dan kredit melalui mitra atau corporate loan. “Target lending tahun 2023 itu tumbuh sebesar 15,9% dengan target pertumbuhan funding 17%,” ujarnya kepada Kontan.co.id, Jumat (10/2). Hendra Lie mengungkapkan bahwa saat ini yang menjadi target pasar pengumpulan kredit Bank Oke terfokus pada kredit individu dan juga korporasi.
Begini Target Pertumbuhan Kredit Bank Oke pada Tahun 2023
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Indonesia Tbk menyiapkan berbagai strategi untuk menyokong pertumbuhan di tahun 2023. Wakil Direktur Utama Bank Oke, Hendra Lie menyatakan rencana bisnis perseroan di tahun 2023 dari sisi lending, pihaknya akan berfokus di sektor kredit perdagangan atau commercial loan dan kredit melalui mitra atau corporate loan. “Target lending tahun 2023 itu tumbuh sebesar 15,9% dengan target pertumbuhan funding 17%,” ujarnya kepada Kontan.co.id, Jumat (10/2). Hendra Lie mengungkapkan bahwa saat ini yang menjadi target pasar pengumpulan kredit Bank Oke terfokus pada kredit individu dan juga korporasi.