KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Pertahanan (Kemhan) tengah menjajaki kerja sama dengan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud). Kerja sama ini guna merekrut mahasiswa terlibat dalam latihan militer melalui program bela negara. "Nanti, dalam satu semester, mereka bisa ikut pendidikan militer, nilainya dimasukkan ke dalam SKS yang diambil. Ini salah satu yang sedang kita diskusikan dengan Kemendikbud untuk dijalankan," ujar Wakil Menteri Pertahanan (Wamenhan) Sakti Wahyu Trenggono dalam keterangan tertulis, Minggu (16/8). Baca Juga: Peristiwa di balik penyusunan teks proklamasi, dari penculikan hingga perubahan isi
Kemenhan jajaki pendidikan militer untuk mahasiswa, ini tujuannya
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Pertahanan (Kemhan) tengah menjajaki kerja sama dengan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud). Kerja sama ini guna merekrut mahasiswa terlibat dalam latihan militer melalui program bela negara. "Nanti, dalam satu semester, mereka bisa ikut pendidikan militer, nilainya dimasukkan ke dalam SKS yang diambil. Ini salah satu yang sedang kita diskusikan dengan Kemendikbud untuk dijalankan," ujar Wakil Menteri Pertahanan (Wamenhan) Sakti Wahyu Trenggono dalam keterangan tertulis, Minggu (16/8). Baca Juga: Peristiwa di balik penyusunan teks proklamasi, dari penculikan hingga perubahan isi