KONTAN.CO.ID- JAKARTA. Dalam rangka mengatur tata kelola pangan dari hulu hingga hilir, Kementerian Koordinator Perekonomian berencana terbitkan beleid tentang pangan secara komperhensif. Menanggapi hal tersebut, Deputi Bidang Koordinasi Pangan dan Pertanian Kemenko Perekonomian Musdhalifah Machmud mengatakan beberapa komoditas yang dipastikan akan disusun kebijakannya. "Gula, dan jagung. Yang lainnya saya konfirmasi dulu," kata Musdhalifah kepada KONTAN, Minggu (30/10).
Beleid soal gula dan jagung segera terbit
KONTAN.CO.ID- JAKARTA. Dalam rangka mengatur tata kelola pangan dari hulu hingga hilir, Kementerian Koordinator Perekonomian berencana terbitkan beleid tentang pangan secara komperhensif. Menanggapi hal tersebut, Deputi Bidang Koordinasi Pangan dan Pertanian Kemenko Perekonomian Musdhalifah Machmud mengatakan beberapa komoditas yang dipastikan akan disusun kebijakannya. "Gula, dan jagung. Yang lainnya saya konfirmasi dulu," kata Musdhalifah kepada KONTAN, Minggu (30/10).