KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah menyakini revisi Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1974 tentang Perkawinan, terkait batas usia minimal pernikahan 19 tahun dapat disahkan bulan ini. Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, Yohana Yembise mengatakan, mayoritas fraksi telah menyetujui batas usia minimal pernikahan 19 tahun untuk laki-laki dan perempuan. "Mudah-mudahan secepatnya disahkan, tanggal 17 September nanti, saya harapkan demikian," ucap Yohana di kantor Kemenko PMK, Jakarta, Jumat (13/9).
Beleid terkait batas usia minimal pernikahan menjadi 19 tahun terbit bulan ini
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah menyakini revisi Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1974 tentang Perkawinan, terkait batas usia minimal pernikahan 19 tahun dapat disahkan bulan ini. Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, Yohana Yembise mengatakan, mayoritas fraksi telah menyetujui batas usia minimal pernikahan 19 tahun untuk laki-laki dan perempuan. "Mudah-mudahan secepatnya disahkan, tanggal 17 September nanti, saya harapkan demikian," ucap Yohana di kantor Kemenko PMK, Jakarta, Jumat (13/9).