NEW YORK. Playboy Enterprises Inc segera selesaikan proses go private. Hugh M Hefner pendiri Playboy berencana menambah kepemilikannya dengan membeli saham yang beredar di publik senilai US$ 207 juta. Saat ini, majalah berusia 58 tahun tersebut berada dalam kondisi merugi karena mengalami kemrosotan penjualan. Hafner yang saat ini berusia 84 tahun menawarkan membeli saham kelas A dan kelas B seharga US$ 6,15 per saham. Artinya terdapat premi sebesar 18%dibanding dengan penutupan harga saham kelas B 7 Januari lalu di US$ 5,20 per saham. Juli, Hafner akan mambayar US$ 5,50 per saham dalam bentuk tunai. Keputusan tersebut didukung oleh manajemen Playboy untuk mengontrol Friend Finder Networks Inc, pemilik majalah dewasa Penthouse. Friend Finderpada sebelumnya mengatakan akan menawarkan Playboy seharga $ 210 juta.
Benahi bisnis, Playboy segera go private
NEW YORK. Playboy Enterprises Inc segera selesaikan proses go private. Hugh M Hefner pendiri Playboy berencana menambah kepemilikannya dengan membeli saham yang beredar di publik senilai US$ 207 juta. Saat ini, majalah berusia 58 tahun tersebut berada dalam kondisi merugi karena mengalami kemrosotan penjualan. Hafner yang saat ini berusia 84 tahun menawarkan membeli saham kelas A dan kelas B seharga US$ 6,15 per saham. Artinya terdapat premi sebesar 18%dibanding dengan penutupan harga saham kelas B 7 Januari lalu di US$ 5,20 per saham. Juli, Hafner akan mambayar US$ 5,50 per saham dalam bentuk tunai. Keputusan tersebut didukung oleh manajemen Playboy untuk mengontrol Friend Finder Networks Inc, pemilik majalah dewasa Penthouse. Friend Finderpada sebelumnya mengatakan akan menawarkan Playboy seharga $ 210 juta.