KONTAN.CO.ID - JAKARTA - Direktur Utama Perum Bulog, Bayu Krisnamurthi merespons fenomena langkanya stok beras di beberapa gerai retail modern di Indonesia. Bayu mengatakan, peritel mendapatkan harga beras dari produsen di atas harga eceran tertinggi (HET) maka itu mereka memilih untuk mengurangi stok beras untuk meminimalisir kerugian. "Pada awalnya mungkin produsen ya sudah deh jual rugi enggak apa-apa nanti diganti saat panen raya, tapi ini berjalan terus, sudah 8 bulan, kita defisit beras," kata Bayu kepada wartawan saat diskusi media perihal 'data dan fakta kondisi terkini perberasan Indonesia' di kantornya, Selasa (13/2).
Beras Langka di Retail Modern, Begini Respons Dirut Bulog
KONTAN.CO.ID - JAKARTA - Direktur Utama Perum Bulog, Bayu Krisnamurthi merespons fenomena langkanya stok beras di beberapa gerai retail modern di Indonesia. Bayu mengatakan, peritel mendapatkan harga beras dari produsen di atas harga eceran tertinggi (HET) maka itu mereka memilih untuk mengurangi stok beras untuk meminimalisir kerugian. "Pada awalnya mungkin produsen ya sudah deh jual rugi enggak apa-apa nanti diganti saat panen raya, tapi ini berjalan terus, sudah 8 bulan, kita defisit beras," kata Bayu kepada wartawan saat diskusi media perihal 'data dan fakta kondisi terkini perberasan Indonesia' di kantornya, Selasa (13/2).