KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Fluktuasi harga bitcoin dinilai masih akan berlanjut di sisa 2019. Meskipun begitu, harapan untuk harga bitcoin menyentuh level US$ 20.000 masih tetap ada. Sebagai gambaran, sebelumnya harga bitcoin sempat menembus US$ 12.000 Juni lalu, namun di akhir Agustus harga cenderung turun ke kisaran US$ 9.000. Untungnya, di awal September ini, harga bitcoin kembali naik dan berhasil menembus US$ 10.000. Co-founder CryptoWatch Christopher Tahir mengungkapkan, saat ini bitcoin sedang dalam pergerakan harga yang cenderung sempit di kisaran level US$ 9.000 - US$ 12.000.
Bergerak sempit, Bitcoin punya peluang kembali ke US$ 20.000
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Fluktuasi harga bitcoin dinilai masih akan berlanjut di sisa 2019. Meskipun begitu, harapan untuk harga bitcoin menyentuh level US$ 20.000 masih tetap ada. Sebagai gambaran, sebelumnya harga bitcoin sempat menembus US$ 12.000 Juni lalu, namun di akhir Agustus harga cenderung turun ke kisaran US$ 9.000. Untungnya, di awal September ini, harga bitcoin kembali naik dan berhasil menembus US$ 10.000. Co-founder CryptoWatch Christopher Tahir mengungkapkan, saat ini bitcoin sedang dalam pergerakan harga yang cenderung sempit di kisaran level US$ 9.000 - US$ 12.000.