KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bursa Efek Indonesia (BEI) menghentikan sementara perdagangan saham PT Indo Komoditi Korpora Tbk (INCF) pada perdagangan Selasa 16 Juli 2019. Keputusan tersebut diambil setelah terjadinya penurunan harga kumulatif yang signifikan pada saham emiten INCF tersebut. Penghentian perdagangan ini dalam rangka cooling down. Baca Juga: Saham Indo Komoditi (INCF) kembali anjlok 34,4%, meski telah masuk UMA
Bergerak tak wajar, BEI hentikan sementara perdagangan saham Indo Komoditi (INCF)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bursa Efek Indonesia (BEI) menghentikan sementara perdagangan saham PT Indo Komoditi Korpora Tbk (INCF) pada perdagangan Selasa 16 Juli 2019. Keputusan tersebut diambil setelah terjadinya penurunan harga kumulatif yang signifikan pada saham emiten INCF tersebut. Penghentian perdagangan ini dalam rangka cooling down. Baca Juga: Saham Indo Komoditi (INCF) kembali anjlok 34,4%, meski telah masuk UMA