KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank DKI berhasil mencetak kinerja positif dalam dua tahun terakhir. Hal itu tercermin dari Tingkat Kesehatan Bank (TKB) perseroan dalam kategori 2 (baik). Di bawah kepemimpinan Fidri Arnaldy, bank daerah ini sukses membukukan laba bersih Rp 939,1 miliar sepanjang tahun 2022 atau tumbuh 29,11% secara year on year (yoy). Ini merupakan perolehan laba tertinggi sejak Bank DKI berdiri. Pertumbuhan laba didikung oleh kenaikan aset sebesar 11,5% yoy menjadi Rp 78,88 triliun. Terhitung sejak Juni 2021, aset Bank DKI tercatat telah meningkat sebesar Rp 22 triliun.
Berhasil Cetak Rekor Laba, Bos Bank DKI Raih Predikat CEO Terbaik Bank Daerah
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank DKI berhasil mencetak kinerja positif dalam dua tahun terakhir. Hal itu tercermin dari Tingkat Kesehatan Bank (TKB) perseroan dalam kategori 2 (baik). Di bawah kepemimpinan Fidri Arnaldy, bank daerah ini sukses membukukan laba bersih Rp 939,1 miliar sepanjang tahun 2022 atau tumbuh 29,11% secara year on year (yoy). Ini merupakan perolehan laba tertinggi sejak Bank DKI berdiri. Pertumbuhan laba didikung oleh kenaikan aset sebesar 11,5% yoy menjadi Rp 78,88 triliun. Terhitung sejak Juni 2021, aset Bank DKI tercatat telah meningkat sebesar Rp 22 triliun.