KONTAN.CO.ID - Meski sudah berhasil mencatatkan penjualannya yang memuaskan sepanjang 2010 hingga saat ini, Pigeon tak berhenti berinovasi dalam produk. Kali ini Pigeon menghadirkan botol susu yang diklaim ramah lingkungan. Mastaka Hango, Managing Director Pigeon mengatakan bahwa semenjak 2010 hingga 2020, perusahaannya telah berhasil menjual lebih dari 340 juta botol susu di 90 negara. "Bahkan, Pigeon berhasil mencatatkan Global Market Share of Nursing Bottles di 2023 sebesar 11%," katanya pada saat peluncuran produk baru Pigeon yang dihadiri KONTAN, pada Selasa (17/9). Baca Juga: Sejak Pertama Masuk 2020 Hingga Sekarang, Saham SAME Tak Henti Diborong Emtek (EMTK)
Berhasil Jual Lebih dari 340 Juta Botol Sejak 2010, Pigeon Tak Berhenti Berinovasi
KONTAN.CO.ID - Meski sudah berhasil mencatatkan penjualannya yang memuaskan sepanjang 2010 hingga saat ini, Pigeon tak berhenti berinovasi dalam produk. Kali ini Pigeon menghadirkan botol susu yang diklaim ramah lingkungan. Mastaka Hango, Managing Director Pigeon mengatakan bahwa semenjak 2010 hingga 2020, perusahaannya telah berhasil menjual lebih dari 340 juta botol susu di 90 negara. "Bahkan, Pigeon berhasil mencatatkan Global Market Share of Nursing Bottles di 2023 sebesar 11%," katanya pada saat peluncuran produk baru Pigeon yang dihadiri KONTAN, pada Selasa (17/9). Baca Juga: Sejak Pertama Masuk 2020 Hingga Sekarang, Saham SAME Tak Henti Diborong Emtek (EMTK)