KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Tengah pekan lalu PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGAS) menandatangani perjanjian pinjaman intragrup antara PT Saka Indonesia Energi dengan AP Grup Pangkah. Nilai pinjaman yang diberikan Saka Energi untuk AP Grup Pangkah mencapai US$ 593,92 juta. AP Grup Pangkah sendiri merupakan anak perusahaan Saka Energi dengan kepemilikan saham oleh PGAS secara tidak langsung lebih dari 99%. Ketika dikonfirmasi, Direktur Utama PT Perusahaan Gas Negara Tbk Gigih Prakoso Soewarto mengatakan, pinjaman Saka Energi kepada AP Grup Pangkah lebih ditujukan sebagai upaya mendukung proses administrasi di internal kedua perusahaan tersebut.
Beri pinjaman US$ 593,92 juta ke anak usaha, PGAS pastikan bisnisnya tak terpengaruh
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Tengah pekan lalu PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGAS) menandatangani perjanjian pinjaman intragrup antara PT Saka Indonesia Energi dengan AP Grup Pangkah. Nilai pinjaman yang diberikan Saka Energi untuk AP Grup Pangkah mencapai US$ 593,92 juta. AP Grup Pangkah sendiri merupakan anak perusahaan Saka Energi dengan kepemilikan saham oleh PGAS secara tidak langsung lebih dari 99%. Ketika dikonfirmasi, Direktur Utama PT Perusahaan Gas Negara Tbk Gigih Prakoso Soewarto mengatakan, pinjaman Saka Energi kepada AP Grup Pangkah lebih ditujukan sebagai upaya mendukung proses administrasi di internal kedua perusahaan tersebut.