MOMSMONEY.ID - Susah tidur saat sedang menstruasi memang kerap dialami para wanita. Perlu penanganan yang tepat untuk bisa mengurangi rasa nyeri dan membuat kualitas tidur jadi lebih baik. Melissa Magdalena, seorang Psikolog Klinis Anak dan Remaja menyampaikan.bahwa gangguan tidur lazim dialami perempuan saat menstruasi. "Karena perubahan yang ada di tubuh wanita seperti hormon, aliran darah , suasana hati dan juga ada kecemasan menjelang tidur seperti serta terbangun di malam hari karena pembalut bocor sehingga kualitas tidur terganggu," ungkapnya.
Berikut Tips Cara Mengurangi Susah Tidur Saat Menstruasi
MOMSMONEY.ID - Susah tidur saat sedang menstruasi memang kerap dialami para wanita. Perlu penanganan yang tepat untuk bisa mengurangi rasa nyeri dan membuat kualitas tidur jadi lebih baik. Melissa Magdalena, seorang Psikolog Klinis Anak dan Remaja menyampaikan.bahwa gangguan tidur lazim dialami perempuan saat menstruasi. "Karena perubahan yang ada di tubuh wanita seperti hormon, aliran darah , suasana hati dan juga ada kecemasan menjelang tidur seperti serta terbangun di malam hari karena pembalut bocor sehingga kualitas tidur terganggu," ungkapnya.