KONTAN.CO.ID - BANDUNG. Pemerintah Provinsi Jawa Barat memastikan program iuran bulanan peserta didik (IBPD) gratis bagi siswa SMA, SMK dan SLB tetap berjalan meski saat ini Pemprov Jabar tengah fokus dalam menanggulangi pandemi Covid-19. Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengatakan, anggaran untuk program itu tak terganggu meskipun ada pergeseran APBD untung penanganan Covid-19. Alokasi dana untuk program itu mencapai Rp 1,42 triliun. "Berita baik sesuai urutan jadwalnya SMA SMK negeri itu gratis dari Pemprov Jabar dan kepada warga tak mampu di swasta kita juga ada biaya dari pemprov untuk menggratiskan pembelajaran di sekolah swasta. Itu betul dan terjadi di semester ini. Rencana itu tetap ada dan jangan dihubungkan ke Covid sebenarnya," ucap Emil, sapaan akrabnya, saat ditemui di Gedung Pakuan, Jumat (12/6/2020).
Berita baik bagi warga Jabar, Ridwan Kamil gratiskan iuran SMA/SMK
KONTAN.CO.ID - BANDUNG. Pemerintah Provinsi Jawa Barat memastikan program iuran bulanan peserta didik (IBPD) gratis bagi siswa SMA, SMK dan SLB tetap berjalan meski saat ini Pemprov Jabar tengah fokus dalam menanggulangi pandemi Covid-19. Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengatakan, anggaran untuk program itu tak terganggu meskipun ada pergeseran APBD untung penanganan Covid-19. Alokasi dana untuk program itu mencapai Rp 1,42 triliun. "Berita baik sesuai urutan jadwalnya SMA SMK negeri itu gratis dari Pemprov Jabar dan kepada warga tak mampu di swasta kita juga ada biaya dari pemprov untuk menggratiskan pembelajaran di sekolah swasta. Itu betul dan terjadi di semester ini. Rencana itu tetap ada dan jangan dihubungkan ke Covid sebenarnya," ucap Emil, sapaan akrabnya, saat ditemui di Gedung Pakuan, Jumat (12/6/2020).