KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Menjelang akhir tahun, para pelaku pasar kripto dinilai akan memantau dengan cermat pola historis yang menunjukkan bahwa Desember bisa menjadi bulan bullish bagi Bitcoin (BTC). Trader Tokocrypto Fyqieh Fachrur, melihat ada kemungkinan besar BTC akan melanjutkan lintasan kenaikannya pada bulan Desember mendatang. Setelah sebelumnya menutup Oktober dengan kenaikan 28,5% dan diproyeksikan berakhir pada bulan November dengan kenaikan 7,18%. "Menganalisis musiman BTC, menjadi jelas bahwa jika bulan Oktober dan November ditutup dengan positif, maka bulan Desember cenderung mengikutinya karena data historis menunjukkan pola serupa selama satu dekade terakhir," kata Fyqieh dalam keterangan tertulis, Kamis (29/11).
Bersiap! Harga Bitcoin Bakal Bullish di Desember, Ini 3 Pendorongnya
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Menjelang akhir tahun, para pelaku pasar kripto dinilai akan memantau dengan cermat pola historis yang menunjukkan bahwa Desember bisa menjadi bulan bullish bagi Bitcoin (BTC). Trader Tokocrypto Fyqieh Fachrur, melihat ada kemungkinan besar BTC akan melanjutkan lintasan kenaikannya pada bulan Desember mendatang. Setelah sebelumnya menutup Oktober dengan kenaikan 28,5% dan diproyeksikan berakhir pada bulan November dengan kenaikan 7,18%. "Menganalisis musiman BTC, menjadi jelas bahwa jika bulan Oktober dan November ditutup dengan positif, maka bulan Desember cenderung mengikutinya karena data historis menunjukkan pola serupa selama satu dekade terakhir," kata Fyqieh dalam keterangan tertulis, Kamis (29/11).