KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo (Jokowi) bersama rombongan terbatas bertolak menuju Dubai, Persatuan Emirat Arab (PEA) pada hari ini (30/11) melalui Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma, Jakarta. Di Dubai, Jokowi diagendakan menghadiri World Climate Action Summit (WCAS) COP28. Jokowi mengatakan, harapan dunia terhadap COP28, sangat besar. Dimana melalui COP28 harapannya ada aksi global yang nyata untuk pembatasan kenaikan suhu di dunia.
Bertolak ke Dubai, Presiden Jokowi Diagendakan Hadiri KTT COP28
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo (Jokowi) bersama rombongan terbatas bertolak menuju Dubai, Persatuan Emirat Arab (PEA) pada hari ini (30/11) melalui Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma, Jakarta. Di Dubai, Jokowi diagendakan menghadiri World Climate Action Summit (WCAS) COP28. Jokowi mengatakan, harapan dunia terhadap COP28, sangat besar. Dimana melalui COP28 harapannya ada aksi global yang nyata untuk pembatasan kenaikan suhu di dunia.