KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Indonesia (BI) menyambut positif kerja sama antara fintech dengan bank perkreditan rakyat (BPR). Asisten Gubernur Kepala Departemen Kebijakan Sistem pembayaran BI Filianingsih Hendarta menyatakan fintech dan perbankan bisa melakukan kolaborasi. “Mereka bisa saling open API datanya. Sekarang pun sudah banyak kerja samanya. Tidak masalah fintech dan BPR bila menjalin kerja sama. Nantinya kita akan standardisasi sehingga ada perjanjiannya terstandar, kode etiknya standar, jadi lebih enak,” ujar Filianingsih di sela-sela Indonesia Fintech Summit & Expo (IFSE) 2019 pada Senin (23/9). Baca Juga: Dikabarkan raup pendanaan US$ 8,5 juta dari Access Ventures, ini kata Akseleran
BI akan standardisasi kerja sama antara fintech dan BPR
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Indonesia (BI) menyambut positif kerja sama antara fintech dengan bank perkreditan rakyat (BPR). Asisten Gubernur Kepala Departemen Kebijakan Sistem pembayaran BI Filianingsih Hendarta menyatakan fintech dan perbankan bisa melakukan kolaborasi. “Mereka bisa saling open API datanya. Sekarang pun sudah banyak kerja samanya. Tidak masalah fintech dan BPR bila menjalin kerja sama. Nantinya kita akan standardisasi sehingga ada perjanjiannya terstandar, kode etiknya standar, jadi lebih enak,” ujar Filianingsih di sela-sela Indonesia Fintech Summit & Expo (IFSE) 2019 pada Senin (23/9). Baca Juga: Dikabarkan raup pendanaan US$ 8,5 juta dari Access Ventures, ini kata Akseleran