KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Penghimpunan Dana Pihak Ketiga (DPK) pada Mei 2020 terlihat mengalami peningkatan pertumbuhan. Bank Indonesia (BI) mencatat, penghimpunan DPK pada bulan tersebut sebesar Rp 5.931,8 triliun atau tumbuh 8,2% yoy. Pertumbuhan ini lebih tinggi dibandingkan pertumbuhan penghimpunan DPK pada April 2020 yang sebesar 8,0% yoy ke posisi Rp 5.883,4 triliun. Baca Juga: Khawatirkan nasib uangnya, nasabah Bank Bukopin rela bolak-balik untuk tarik dana
BI catat penghimpunan dana pihak ketiga tumbuh 8,2% pada Mei 2020
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Penghimpunan Dana Pihak Ketiga (DPK) pada Mei 2020 terlihat mengalami peningkatan pertumbuhan. Bank Indonesia (BI) mencatat, penghimpunan DPK pada bulan tersebut sebesar Rp 5.931,8 triliun atau tumbuh 8,2% yoy. Pertumbuhan ini lebih tinggi dibandingkan pertumbuhan penghimpunan DPK pada April 2020 yang sebesar 8,0% yoy ke posisi Rp 5.883,4 triliun. Baca Juga: Khawatirkan nasib uangnya, nasabah Bank Bukopin rela bolak-balik untuk tarik dana